Jumat, 10 Juni 2016

Tempat Wisata di Yogyakarta Pantai Baron



Di Pantai Baron ini anda dapat berenang sepuasnya asalkan tidak melewati tanda batas terjauh yang telah ditentukan, karena bagaimanapun pantai Baron ini memiliki ombak yang relatif besar dan berbahaya. Tetapi untungnya pantai ini juga memilki tempat yang landai yang bisa dpergunakan untuk berenang. Setelah berbasah-basah dengan air laut yang asin maka tibalah saatnya anda membersihkan diri dengan menceburkan diri ke muara sungai bawah tanah yang terdapat di pantai ini. Air sungai tersebut tawar dan cukup segar karena masih jauh dari pencemaran yang dilakukan oleh manusia. Ternyata dua bukit yang mengapit pantai ini merupakan tempat perkemahan yang dapat anda gunakan untuk berpetualang dan menikmati suasana alam Baron pada malam hari. Dari atas bukit tersebut anda dapat menyaksikan pemandangan laut dari atas bukit dan perahu-perahu yang terhampar rapi di pesisir pantai Baron. Perbukitan di kawasan ini sering dipakai untuk lokasi trekking atau lintas alam. Untuk menaiki bukit ini, anda akan tertantang melihat naik turunnya jalan yang terjal yang terdiri dari bebatuan karang.

About the Author

Recipes

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

0 komentar:

Posting Komentar

 

© 2015 - Distributed By Free Blogger Templates | Lyrics | Songs.pk | Download Ringtones | HD Wallpapers For Mobile